Jumat, 16 Desember 2011

Info Hot Terkini : 'mengatur keuangan keluarga sederhana'


Info Hot Terkini : 'mengatur keuangan keluarga sederhana'

Tips Mengelola Keuangan Keluarga

mengelola keuanganWah… tidak terasa kita telah berada di hari ke 6 Ramadhan. Berarti sisa 23 hari lagi menuju kemenangan. Semoga Allah SWT Melapangkan umur yang barokah untuk kita semua, dan keluarga kecil maupun besar kita untuk mencapai hari Kemenangan tersebut. Amin.
Tak terasa pula, dah akhir bulan nie… dah dekat hari gajian… (hayoooo…. J ). Kalau sahabat-sahabatku yang PNS mungkin sudah gajian ya ? Berarti akan ada yang segar di tangan kita semua. Tetapi jangan lupa juga, pengeluaran kita akan sangat besar di bulan September ini, apalagi harga-harga telah naik, PLN rencana mau naik dan Elpiji 12 kg juga mau naik. Jadi otomatis nilai ekonomis uang kita akan turun. Telebih jika kita berencana untuk memberikan THR kepada orang-orang yang kita sayangi.
Nah, ditulisan kali ini saya ingin membagi tips-tips yang mengenai pengelolaan keuangan rumah tangga, khususnya di bulan Ramadhan ini. tips ini sebagian sudah saya jalankan, kecuali komposisi utang terhadap pendapatan saya yang masih lumayan besar, lumayan dipakai untuk investasi juga. Berikut ini tips pengelolaan keuangan keluarganya : Read the rest of this entry »
Popularity: 11% [?]
[ Tagged In ] 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar